09/03/2024

3 Cara Membuat Nama Kita di TikTok Menjadi Unik Dijamin 100% Berhasil

3 Cara Membuat Nama Kita di TikTok Menjadi Unik Dijamin 100% Berhasil

Detikinfo.com - 3 Cara Membuat Nama Kita di TikTok Menjadi Unik Dijamin 100% Berhasil. Bukan rahasia lagi jika TikTok seolah menjadi aplikasi yang digemari kaum anak muda di seluruh dunia. Bahkan jumlah pengguna TikTok pun semakin bertambah, termasuk di Indonesia. Banyak orang berlomba-lomba membuat dirinya menjadi viral di TikTok, salah satunya dengan membuat namanya menjadi unik. Lalu bagaimana cara membuat nama kita di TikTok menjadi unik yang paling mudah?

3-cara-membuat-nama-kita-di-tiktok-menjadi-unik-dijamin-100-berhasil

Tata Cara Membuat Nama Kita di TikTok Menjadi Unik Paling Ampuh

Saat membuat akun TikTok, Anda diharuskan menuliskan nama pengguna terlebih dahulu. Nantinya nama ini yang muncul ketika pengguna meninggalkan komentar atau beraktivitas melalui TikTok. Walaupun Anda pengguna lama, ternyata masih bisa membuat nama di TikTok menjadi lebih unik dan kreatif. Untuk memudahkan, berikut ini ada beberapa cara membuat nama kita di TikTok menjadi unik yang patut dicoba sekarang juga.

1. Membuat Nama Unik di TikTok dengan Font Keren

Untuk membuat nama di TikTok menjadi unik, Anda bisa mengubahnya menjadi font keren. Cara yang dapat dilakukan adalah menggunakan website dengan mengaksesnya melalui browser. Tidak perlu risau, sebab tata cara membuat nama di TikTok menjadi font keren sangatlah mudah. Anda hanya perlu mengikuti tutorialnya di bawah ini:
- Pertama-tama Anda bisa buka browser yang terpasang di ponsel
- Setelah itu, akses website https://lingojam.com/FancyTextGenerator
- Jika sudah terbuka, isi nama TikTok yang Anda inginkan di dalam kolom website tersebut
- Nantinya di bagian bawah kolom muncul otomatis font keren yang bisa Anda pakai untuk nama di TikTok
- Silahkan salin atau copy font nama yang Anda inginkan di website tersebut
- Buka aplikasi TikTok dan masuk ke profil Anda
- Tekan edit profil dan klik di bagian nama
- Lalu hapus nama akun TikTok Anda sebelumnya dan paste nama yang sudah disalin tadi
- Terakhir klik Simpan

2. Mengganti Nama dengan Font yang Cool dan Kekinian

Berikutnya dalam cara membuat nama kita di TikTok menjadi unik adalah dengan mengganti font nama tersebut menjadi cool dan kekinian. Caranya juga tak kalah mudah, Anda bisa mengikutinya langsung berikut ini:
- Pertama-tama Anda bisa buka browser dan akses website Cool Generator
- Setelah itu, masuk ke halaman utama website tersebut
- Kemudian cari dua kolom yang bertuliskan Gender dan Idea
- Lalu masukkan opsi Gender dan Idea yang Anda mau. Selain itu, Cool Generator juga menyediakan berbagai prompt jika ingin digunakan
- Kalau sudah memilih, silahkan klik opsi Generate
- Tunggu beberapa saat sampai prosesnya selesai
- Salin nama yang muncul tersebut dan tempelkan di ID akun TikTok Anda

3. Membuat Nama Unik di TikTok dengan Menebalkan Font

Cara terakhir yang bisa Anda lakukan adalah dengan menebalkan font nama tersebut. Untuk caranya juga terbilang mudah, yaitu:
- Silahkan buka browser di HP dan tuliskan laman website https://lingojam.com/boldtextgenerator di mesin pencarian
- Setelah itu, tulis kalimat atau nama di kolom yang tersedia, maka otomatis di bagian bawah kolom akan muncul tulisan serupa dengan font bold atau tebal
- Lalu salin atau copy tulisan tersebut
- Jika sudah, tempelkan tulisan yang disalin tadi pada ID TikTok Anda

Penutup

Itulah beberapa cara membuat nama kita di TikTok menjadi unik termudah yang bisa Anda coba langsung. Informasi tersebut akan memudahkan akun TikTok Anda menjadi viral dan populer.

Show comments
Hide comments


Emoticon Emoticon